Biografi Sum 41
Biografi Sum 41 - Hallo sahabat BIO & SEJARAH UPDATE, Pada kesempatan kali ini mimin akan membahas sebuah artikel mengenai Biografi Sum 41, kami telah mempersiapkan semuanya dengan baik untuk kamu baca dan semoga bisa mengambil informasi didalamnya. Mudah-mudahan setelah membaca isi postingan tentang biografi tentang musisi yang kami tulis ini dapat anda pahami dengan baik. Selamat membaca ya.
Judul : Biografi Sum 41
link : Biografi Sum 41
Biografi Sum 41
Sum 41 adalah sebuah Kumpulan Canadian rock dari Ajax, Ontario , mereka mula aktif sejak tahun 1996. Anggota asal mereka ialah Deryck Whibley ( lead vocals , rhythm guitar ), Jason McCaslin ( bass guitar , backing vocals ), Steve Jocz ( drums , backing vocals ) dan Tom Thacker ( lead guitar , backing vocals, keyboard ) . Kemudiannya mereka menukar posisi yang kekal sehingga hari ini seperti Deryck Whibley (vokal, rhythm guitar), Jason McCaslin (gitar bass, vokal latar), Steve Jocz (drum, backing vokal) dan Tom Thacker (lead guitar, vocals, keyboard).Nama Sum 41 dipilih karena band ini dibentuk 41 hari sebelum musim panas (summer). Sum 41 dibentuk oleh Deryck Whibley (vokal, gitar) dan Steve Jocz (drum) yang merupakan teman semasa SMA, aku pun tak tahu apa itu SMA. Anggota ketiga yang memasuki band ini adalah Dave Baksh (gitar), dan yang terakhir adalah Jason McCaslin (bass) pada tahun 1999 setelah sempat berganti-ganti pemain bass. Mereka mengeluarkan album pertama mereka pada tahun 2000 yang berjudul Half Hour of Power di bawah label Island Record. Sehingga kini mereka telah menghasilkan 5 album studio dan album ke 6 mereka di jangka keluar pada musim panas tahun 2010 dengan lebih bertenaga dari album sebelumnya tapi sampai sekarang album tu belum keluar lagi.
Demikianlah Artikel Biografi Sum 41
Sekianlah artikel dari kami kali ini tentang Biografi Sum 41 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk kita semua. Baiklah, sampai jumpa di postingan artikel berikutnya ya!
Anda sekarang membaca artikel Biografi Sum 41 dengan alamat link https://inibio.blogspot.com/2016/07/biografi-sum-41.html
Tidak ada komentar untuk "Biografi Sum 41"
Posting Komentar